Switch digunakan kalau ingin mengevaluasi nilai dari sebuah variable yang mempunyai banyak kemungkinan, bisa digunakan kalau variablenya bertipe angka atau enum.
syntax dasar
int x = 10;
switch ( x ){
case 1 :
System.out.println ("satu");
breakl;
case 2 :
System.out.println ("dua");
default :
System.out.println ("bukan satu atau dua");
}
dalam switch ada efek fall-through yang akan mengeksekusi case berikutnya. sebab itu ada keyword break untuk menghentikan efek fall-through.
public class FallThrough{
public static void main (String[] args){
int x = 1;
switch(x){
case 1 :
System.out.println("satu");
case 2 :
System.out.println("fall-through dua");
case 3 :
System.out.println("fall-through tiga");
case 4 :
System.out.println("fall-through empat");
default :
System.out.println("fall-through default");
}
}
}
Hasil
satu
fall-through dua
fall-through tiga
fall-through empat
fall-through default
semua kode dalam case akan dieksekusi hingga ketemu keyword break atau blok kode switch berakhir.
public class FallThrough{
public static void main (String[] args){
int x = 1;
switch(x){
case 1 :
System.out.println("satu");
break; // stop fall-through dan keluar dari case
case 2 :
System.out.println("fall-through dua");
case 3 :
System.out.println("fall-through tiga");
case 4 :
System.out.println("fall-through empat");
default :
System.out.println("fall-through default");
}
}
}
Hasil
satu
Tidak ada komentar:
Posting Komentar